MADIUN-Tim Verifikator Proklim mengunjungi empat lokasi untuk dilakukan penilaian secara langsung. Yakni, RW 15 kelurahan Pandean, Kecamatan Taman, Rw 06 Kelurahan Manisarejo, RW 10 Kelurahan Taman dan RW 07 Kelurahan Manguharjo
Kunjungan Tim Verifikator Proklim
